Selasa, 15 Maret 2016

Cara Membuat Navigasi Breadcrumbs Di Blog

Semua-Niche|Cara Membuat Navigasi Breadcrumbs Di Blog,Menu navigasi sangat
berguna bagi blog kita,banyak sekali manfaat dari menu navigasi ini,salah 1 satu
nya mempermudah pengunjung untuk memilih menu/artikel yang anda sajikan,Contohnya
apabila di menu anda ada bacaan "Widget Blog" makan apabila pengunjung yang sedang
mencari widget blogging tidak lagi kerepotan,Menu navigasi ini juga fungsinya tidak
berbeda dengan fungsi label.
Baca Juga ! : Cara Membuat Efek Loading Kotak Rubik Keren Di Blogger
Hari ini saya akan memberikan turoailnya,bagaimana membuat menu navigasi breadrumbs
di blog anda,mungkin saja tutorial yang akan saya sampaikan sangat berguna bagi
anda-anda yang sedang berniat ingin membuat template blog .

Langkah Pembuatan :

1.Masuk Ke Dalam Blog Anda
2.Pilih bagian template > Edit Template
3.Cari Kode ]]></b:skin> Dalam Blog Anda,Letakan Kode Dibawah Ini Diatas Kode Tersebut
.breadcrumbs {padding: 5px 5px 5px 0px; margin: 0px 0px 15px 0px; font-size:95%; line-height:1.4em; border-bottom:3px double #e6e4e3;}
4.Selanjutnya,Cari Kode <b:include data='top' name='status-message'/>
5.Tambahkan Kode Dibawah Ini Dan Letakan Nya Dibawah/Diatas
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>
6.Cari Kembali Kode : <b:includable id='main' var='top'>
7.Letakan Kode Dibawah Ini Diatas/Dibawah Kode Tersebut :
<b:includable id='breadcrumb' var='posts'>
<b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'>
<!-- No breadcrumb on home page -->
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<!-- breadcrumb for the post page -->
<p class='breadcrumbs'>
<span class='post-labels'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a>
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast == "true"'> »
<a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a>
</b:if>
</b:loop>
<b:else/>
»Unlabelled
</b:if>
» <span><data:post.title/></span>
</b:loop>
</span>
</p>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<!-- breadcrumb for the label archive page and search pages.. -->
<p class='breadcrumbs'>
<span class='post-labels'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a> » Archives for <data:blog.pageName/>
</span>
</p>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<p class='breadcrumbs'>
<span class='post-labels'>
<b:if cond='data:blog.pageName == ""'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a> » All posts
<b:else/>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a> » Posts filed under <data:blog.pageName/>
</b:if>
</span>
</p>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:includable>
Perhatikan Kembali Letak Script Yang Anda Pasang,Biar Tidak Ada Eror .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar